Search

Plus Minus Beli Mobil Bekas Sebagai Kendaraan Pertama, Cucok Nggak Nih? - Mobimoto.com - mobimoto.com

Mobimoto.com - Banyaknya mobil yang dijual di pasaran kerap kali membuat orang yang hendak membeli kendaraan jadi bingung.

Belum lagi di pasaran tak cuma tersedia mobil baru, namun ada juga mobil bekas yang tak boleh dipandang sebelah mata.

Apalagi jika mobil tersebut bakal menjadi mobil pertama anda, maka tak ada salahnya jika membeli mobil bekas.

Jika anda masih bingung membeli mobil bekas, begini untung ruginya. Apa saja ya?

Honda Jazz generasi pertama. (wikipedia.org)
Honda Jazz lawas. (wikipedia.org)

Kelebihan

  • Mobil seken selalu punya harga yang lebih terjangkau dari mobil baru, kecuali mobil antik atau mobil koleksi. Harga yang lebih murah ini patut dipertimbangkan masak-masak.
  • Lalu, beberapa mobil bekas keluaran lawas dikenal punya bodi yang lebih kokoh dan tahan banting.
  • Mobil bekas tak perlu menunggu turunnya STNK ataupun BPKB, sehingga siap pakai.
  • Selain itu, karena dibeli dalam kondisi bekas, pemiliknya kerap kali lebih legowo saat mobilnya lecet.

Kekurangan

  • Tergantung siapa pemakainya terdahulu, jika anda apes, anda harus siap-siap keluar uang ekstra untuk membenahi kendaraan agar senyaman mobil baru.
  • Anda juga harus pintar-pintar memilih, agar anda tak salah beli. Di pasaran banyak mobil yang terlihat kinclong namun punya banyak masalah pada mesin.
  • Selain itu, anda juga harus ektra waspada jika saja mobil yang hendak anda beli pernah terlibat kecelakaan sehingga terdapat cacat pada mobil.

Let's block ads! (Why?)



"mobil" - Google Berita
March 20, 2020 at 09:00PM
https://ift.tt/2J3krZP

Plus Minus Beli Mobil Bekas Sebagai Kendaraan Pertama, Cucok Nggak Nih? - Mobimoto.com - mobimoto.com
"mobil" - Google Berita
https://ift.tt/2ntcvK9

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Plus Minus Beli Mobil Bekas Sebagai Kendaraan Pertama, Cucok Nggak Nih? - Mobimoto.com - mobimoto.com"

Post a Comment

Powered by Blogger.