Search

Power Window Mobil Bekas Bermasalah? 3 Biang Kerok Ini Penyebabnya - Otomania.com

Otoseken.id - Power window di mobil modern memudahkan Anda untuk membuka kaca mobil.

Mobil saat ini umumnya sudah dibekali power window sebagai standar.

Namun, power window mobil bisa mengalami masalah.

Nah, berikut kerusakan yang bisa dialami di tiga komponen power window mobil.

Baca Juga: Agar Bensin Gak Basi, Begini Cara Ninggalin Motor Bekas Saat Liburan

1. Motor

Konstruksi sistem power window tak berbeda jauh dengan konstruksi jendela dengan engkol mekanis.

Hanya saja pada gerigi yang menggerakkan regulator diberi motor, membuatnya bisa bergerak ketika motor tersebut dialiri listrik.

Kerusakan pada motor menyebabkan kaca tak bisa digerakkan naik dan turun.

Indikasi tak berfungsinya komponen ini biasanya terdeteksi dari tidak adanya suara sama sekali ketika switch digerakkan.

Let's block ads! (Why?)



"mobil" - Google Berita
December 25, 2019 at 11:50AM
https://ift.tt/35TyzP6

Power Window Mobil Bekas Bermasalah? 3 Biang Kerok Ini Penyebabnya - Otomania.com
"mobil" - Google Berita
https://ift.tt/2ntcvK9

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Power Window Mobil Bekas Bermasalah? 3 Biang Kerok Ini Penyebabnya - Otomania.com"

Post a Comment

Powered by Blogger.