Search

Kaleidoskop 2019: Heboh Petani Beli Mobil Pakai Receh dan Bayi Tewas Tersetrum - Detiknews

Majalengka - Sepanjang 2019 ada dua peristiwa di Kabupaten Majalengka dan Indramayu, Jawa Barat yang menghebohkan jagat maya. Videonya viral di media sosial (medsos) hingga dibagikan ribuan warganet.

Pertama, petani asal Majalengka bernama Tirta (46) yang membeli mobil jenis Toyota Rush menggunakan uang receh. Jagat maya digemparkan dengan tingkah Tirta dan istrinya, Mimin (42).

Kedua, kabar mengenai bayi yang berusia 10 bulan tewas akibat tersetrum kabel charger di Kecamatan Jatibarang, Kabupaten Indramayu. detikcom merangkung fakta-fakta dari kedua peristiwa tersebut.

Petani Majalengka Membeli Mobil Pakai Receh

Titra dan Mimin sempat menggemparkan jagat maya. Tirta membeli mobil jenis Toyota Rush menggunakan uang logam receh pada Januari 2019 lalu. Mobil anyar Tirta itu seharga Rp 261.850.000. Dari total itu, sekitar Rp 40 juta dibayar menggunakan uang logam pecahan Rp 500 dan Rp 1.000.


Uang recehan yang dikumpulkan Tirta itu sejatinya diperuntukkan untuk kepentingan ibadah haji pasutri asal Majalengka itu. Rencananya Tirta dan Mimin berangkat haji pada 2021 mendatang.

"Setelah mendaftar haji, saya mulai menabung pakai uang logam receh. Tepatnya tahun 2012 lalu" kata Tirta waktu ditemui detikcom di tempat kerjanya.

Tirta, petani asal Majalengka yang beli mobil pakai uang receh.Tirta, petani asal Majalengka yang beli mobil pakai uang receh. Foto: Sudirman Wamad

Let's block ads! (Why?)



"mobil" - Google Berita
December 26, 2019 at 11:07AM
https://ift.tt/2Zw4TFy

Kaleidoskop 2019: Heboh Petani Beli Mobil Pakai Receh dan Bayi Tewas Tersetrum - Detiknews
"mobil" - Google Berita
https://ift.tt/2ntcvK9

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Kaleidoskop 2019: Heboh Petani Beli Mobil Pakai Receh dan Bayi Tewas Tersetrum - Detiknews"

Post a Comment

Powered by Blogger.